Beritanews9.id || SURABAYA 25-3-2024 Perum DAMRI dalam rangka menjelang AHRI (angkutan hari raya idul fitri) bekerja sama dengan Jasa Raharja melakukan pemeriksaan MCU terhadap semua pengemudi, pengendali, dan semua karyawan yg terlibat dalam tim AHRI.
Maksud dan tujuan di lakukan pemeriksaan cek kesehatan tersebut agar bisa mengetahui kondisi kesehatan semua pengemudi dan tim AHRI yg terlibat dalam kegiatan tersebut benar benar sehat.
Sesuai anjuran dari kementerian BUMN dan perhubungan Darat bahwa dalam menghadapi momen lebaran seperti ini beliau meminta kepada seluruh instansi yg berhubungan dengan transportasi dan pelayanan umum harus dilakukan pemeriksaan kesehatan (MCU).
Pihak jasa Raharja sendiri dalam hal ini ditunjuk sebagai tim pelaksanaan tes kesehatan sangat tepat di karenakan berkaitan dengan resiko resiko kecelakaan yg sering terjadi di jalan raya adalah kurangnya kontrol dalam cek kesehatan ujar Deny yg juga bagian dari tim pemeriksa dari jasa Raharja.(HR)